Kamis, 24 April 2014

GANGGUAN FISIOLOGIS PADA MASA KEHAMILAN

GANGGUAN FISIOLOGIS PADA MASA KEHAMILAN
Selama kunjungan antenatal, ibu mungkin mengeluhkan bahwa ia mengalami ketidaknyamanan. Kebanyakan dari keluhan ini adalah ketidaknyamanan yang normal dan merupakan bagian dari perubahan yang terjadi pada tubuh ibu selama kehamilan. Sebagai seorang bidan, penting bagi kita untuk membedakan antara ketidaknyamanan normal dengan tanda-tanda bahaya.
Walaupun ketidaknyamanan yang umum dalam kehamilan tidak mengancam jiwa, namun hal ini bisa sangat menjemukan dan menyulitkan bagi ibu. Bidan harus mendengarkan ibu, membicarakan tentang berbagai macam keluhannya, dan membantu mencari cara untuk mengatasinya sehingga ibu dapat menikmati kehamilannya.
Berikut adalah gangguan yang biasa dialami oleh ibu hamil :
10. Ngidam makanan
11. Insomnia
12. Fatique/ kelelahan
13. Kemerahan di telapak tangan
14. Keputihan
15. Mudah berkeringat
16. Konstipasi
17. Kram pada kaki
18. Mati rasa dan perih pada jari-jari tangan dan kaki
19. Mengidam/ pica
20. Nafas sesak/ hyperventilasi
21. Nyeri ligamnetum rotundum
22. Palpitasi jantung
23. Heart burn / perut panas
24. Perut kembung
25. Ptyalism/ sekresi air ludah yang berlebihan
26. Pusing/ syncope
27. Rasa mual/ muntah-muntah
28. Sakit kepala
29. Sakit punggung atas dan bawah
30. Spider nevi
31. Varises pada kaki/ vulva

Tidak ada komentar:

Posting Komentar